logo

Tekken 8 Sudah Bisa Dipesan Di Steam, Ini Harga dan Spesifikasi PC

HimawariLee
Selasa 28 November 2023, 16:33 WIB
Tokoh Tekken 8 (FOTO: Steam)

Tokoh Tekken 8 (FOTO: Steam)

Indogamers.com - Penerbit Bandai Namco baru saja mengumumkan rencana peluncuran game terbaru dari seri Tekken, yaitu Tekken 8, pada bulan Januari 2024.

Meskipun tanggal resmi perilisannya adalah 26 Januari 2024, game Tekken 8 sudah dapat dipesan melalui berbagai situs penjualan game, termasuk Steam.

Di Steam, Tekken 8 tersedia dalam tiga edisi berbeda, dengan harga standar sebesar Rp 699.000. Edisi Deluxe dibanderol seharga Rp 999.000, sementara Ultimate Edition dijual seharga Rp 1.099.000.

Baca Juga: Daftar Peraih MVP Sepanjang Penyelenggaraan M World Championship, Adakah Peluang Untuk Pemain Indonesia di M5 World Championship ?

Pembelian edisi Deluxe dan Ultimate Edition memberikan sejumlah bonus tambahan, termasuk skin dan kostum karakter, serta avatar pemain.

Bandai Namco akan menyajikan 32 karakter petarung dalam Tekken 8, termasuk Jin Kazama, King II, Ling Xiaoyu, Nina Williams, Raven, dan Paul Phoenix, yang semuanya akan kembali hadir dalam game ini.

Bagi para gamer PC, spesifikasi perangkat komputer yang diperlukan untuk memainkan game terbaru dari seri game fighting yang populer ini baru saja diungkap oleh Bandai Namco di halaman Steam.

Baca Juga: Kabar Gembira! Anime Festival Asia Indonesia Bakal Digelar 2024, Catat Lokasi dan Tanggalnya!

Spesifikasi PC Tekken 8

Berikut ini syarat PC yang dibutuhkan untuk memainkan Tekken 8:

  • Spesifikasi PC Minimun Tekken 8

  • Sistem Operasi: Windows 10 64-Bit

  • Prosessor: Intel Core i5-6600K/AMD Ryzen 5 1600

  • RAM: 8 GB

  • Karti Grafis: Nvidia GeForce GTX 1050Ti/AMD Radeon R9 380X

  • DirectX: Versi 12

  • Jaringan: Koneksi Internet Broadband

  • Penyimpanan: 100 GB ruang tersedia

  • Kartu suara: DirectX compatible soundcard/Onboard chipset

  • Spesifikasi PC Direkomendasikan Tekken 8

  • Sistem Operasi: Windows 10 64-Bit

  • Prosessor: Intel Core i7-7700K/AMD Ryzen 5 2600

  • RAM: 16 GB RAM

  • Kartu Grafis: Nvidia GeForce RTX 2070/AMD Radeon RX 5700 XT

  • DirectX: Versi 12

  • Jaringan: Koneksi Internet Broadband

  • Penyimpanan: 100 GB ruang tersedia

  • Kartu suara: DirectX compatible soundcard/Onboard chipset

Bandai Namco menambahkan bahwa spesifikasi tersebut akan memastikan kinerja permainan tetap stabil di atas 60fps dan akan diatur secara otomatis pada pengaturan grafis saat game pertama kali dimulai.

Meski begitu, Bandai Namco juga memberi peringatan bahwa frame rate permainan dapat terpengaruh dan turun jika ada aplikasi lain yang berjalan di latar belakang.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Spesifikasi dan Fitur Unggulan Huawei Watch Fit SE, Jam Tangan Pintar yang Miliki Mode Esports

Selasa 28 November 2023, 14:10 WIB
undefined
Gadget

Bocoran Produk Terbaru Samsung Glasses, Benarkah Kacamata AR Canggih?

Selasa 28 November 2023, 13:35 WIB
undefined
PC

Ubisoft Bagi-bagi Assassin's Creed Syndicate Secara Gratis untuk PC, Begini Cara Klaimnya

Selasa 28 November 2023, 14:47 WIB
undefined
News

Setelah Rencana Jual Moonton, ByteDance PHK Karyawan Divisi Game

Selasa 28 November 2023, 14:37 WIB
undefined
Infografis

Daftar Peraih MVP Sepanjang Penyelenggaraan M World Championship, Adakah Peluang Untuk Pemain Indonesia di M5 World Championship ?

Selasa 28 November 2023, 13:14 WIB
undefined
News Update
E-Sport05 November 2024, 15:02 WIB

Resmi! Coach Yeb Farewell dari Fnatic Onic

pelatih kebanggaan mereka yakni Coach Yeb resmi mengumumkan farewell dari tim
Coach Yeb (FOTO: TikTok/coachyeb)
Gadget05 November 2024, 15:01 WIB

Screenshot Panjang di iPhone? Bisa Kok dengan 3 Cara Mudah Ini

Screenshot panjang di iPhone kini bisa kamu lakukan langsung.
Cara screenshot panjang di iPhone (FOTO: youtube.com/@kontengakpenting)
Mobile05 November 2024, 14:03 WIB

5 Game HoYoverse Paling Diminati 2024, Sudah Main yang Mana Saja Nih?

HoYoverse kondang sebagai developer yang memproduksi game berkualitas dengan gameplay dan cerita menarik.
Ilustrasi game-game HoYoverse. (Sumber: Gamebrot)
Mobile05 November 2024, 13:32 WIB

5 Rekomendasi Game Mobile Bertema Pesawat yang Seru untuk Dimainkan

Game bertema pesawat menawarkan pengalaman yang mendebarkan
Airlane Commander. (Sumber: PlayStore)
Console05 November 2024, 13:25 WIB

5 Game yang Dianggap Plagiat: Kontroversi dan Kemiripan

Berikut ini adalah 5 game yang pernah dianggap plagiat karena kemiripannya dengan game lain
Istilah dalam Game PUBG (Foto: MEmu)
News05 November 2024, 12:53 WIB

Ajukan Merek Dagang Baru, Betulkah HoYoVerse Ganti Nama Astaweave Haven Jadi Petit Planet?

HoYoverse selaku developer game populer baru saja mengajukan merek dagang baru bernama Petit Planet pada 31 Oktober 2024.
Logo Hoyoverse. (Sumber: Hoyoverse)
News05 November 2024, 12:50 WIB

Ternyata Begini Cara Mendapatkan Skin MLBB dengan Mudah, Bisa Sambil Ngemil

Cek caranya di artikel lengkapnya.
Mendapatkan skin Mobile Legends: Bang Bang atau MLBB ternyata kini bisa dilakukan dengan mudah. (FOTO: Dok. Unipin)
Gadget05 November 2024, 12:01 WIB

Gak Kalah Keren, ini 7 Laptop Terbaik Karya Anak Bangsa yang Layak Kamu Miliki

Berikut adalah 7 rekomendasi laptop terbaik karya anak bangsa yang tidak kalah keren dengan brand asal luar yang sudah banyak beredar di Indonesia
Axioo Pongo 760 V2 (Foto: Axiooworld)
Mobile05 November 2024, 11:15 WIB

4 Game Baseball Android Paling Seru dan Menantang, Kamu Harus Coba

Berikut adalah 4 rekomendasi game baseball paling seru dan menantang di android
Game Baseball Star (Foto: playus soft)
Mobile05 November 2024, 10:25 WIB

4 Game Tenis Meja Mobile yang Wajib Dimainkan oleh Penggemar Ping Pong

Game tenis meja menjadi salah satu pilihan game olahraga yang banyak dimainkan di perangkat android
Game Virtual Table Tennis (Foto: SenseDevil Games)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.