logo

5 Fakta The Sims 4: For Rent yang Bikin Game Ini Dinilai Bernuansa Indonesia Banget

Molsky
Senin 11 Desember 2023, 14:18 WIB
The Sims 4 For Rent. (Sumber:Steam)

The Sims 4 For Rent. (Sumber:Steam)

Indogamers.com - The Sims 4: For Rent merupakan paket ekspansi ke-15 untuk game The Sims 4 yang pertama kali diumumkan melalui peta jalan resmi berjudul "Get Busy."

Kemudian, paket ini resmi dirilis Electronic Arts pada 7 Desember 2023 di semua platform yang mendukung game tersebut. Uniknya, game ini kental dengan nuansa Asia Tenggara, khususnya kehidupan yang bisa dibilang Indonesia banget.

Nah, di bawah ini Indogamers.com telah mengumpulkan beberapa bukti yang menjadikan The Sims 4: For Rent sangat kerasa Indonesia-nya. Simak sampai habis ya!

Baca Juga: Daftar Lengkap 20 HP Samsung yang Beredar pada 2023, Lengkap dengan Harganya

1. Tinggal di kos-kosan

The Sims 4 For Rent. (Sumber:Steam)

Pertama, The Sims For Rent memperkenalkan rumah sewa hunian yang dapat dibuat dengan beberapa area yang dapat disewa untuk hunian multi-keluarga.

Pemain bisa menjadi pemilik properti sendiri dan menyewakan apartemennya kepada Sim lain serta mengatasi masalah penyewanya layaknya kos-kosan.

Baca Juga: Suka Kepikiran Ya? Ketahui 2 Cara Pakai 1 Nomor WhatsApp di 2 HP Kamu

2. WC duduk

The Sims 4 For Rent. (Sumber: Steam)

Selanjutnya ada WC duduk yang sangat familier dengan kehidupan orang Indonesia. Tak heran jika game terbaru ini dianggap sangat bernuansa Indo banget pokoknya.

Baca Juga: Strategi Akhir Tahun, Oppo A77s Rela Banting Harga Jauh Hingga Turun Kelas

3. Masak pakai Magic Com dan cobek

The Sims 4 For Rent. (Sumber: Steam)

Masih bertema tentang kos-kosan, penanak nasi magic com dan cobek untuk bikin sambal tidak ketinggalan dalam game ini.

Baca Juga: Streamer Dota 2 asal Rusia Sebut Kalau CS 2 Lebih Menghibur daripada Dota 2

4. Permainan jadul

The Sims 4 For Rent. (Sumber: Steam)

Dalam game ini terdapat banyak aktivitas sosial baru serta permainan anak-anak tradisional. Bagi generasi yang lahir sebelum tahun 2000an pasti sudah tidak asing lagi dengan permainan Engklek.

Baca Juga: Axioo Gabungkan Kenyamanan Gamers dan Konten Kreator dalam  Laptop Pongo 725

5. Marga Batak

The Sims 4 Indonesia. (Sumber:Youtube.com/The Sims)

Di The Sims 4: For Rent ini, pemain bisa menggunakan nama khas orang Batak. Tidak mengherankan karena game ini mengembalikan aktivitas berenang di laut termasuk dalam dunia baru bernama Tomarang yang berbasis di dunia Asia Tenggara.

Itu dia sederet fakta yang membuat game The Sims 4 For Rent begitu kental dengan suasana khas Indonesia.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Update Patch Terbaru Valorant, Mulai Dari Map Baru Hingga Buff Gekko

Sabtu 09 Desember 2023, 16:37 WIB
undefined
PC

5 Game Terbaik Sepanjang Masa Buatan Valve, Rugi Besar Jika Belum Pernah Memainkan Nih!

Minggu 10 Desember 2023, 12:20 WIB
undefined
PC

Ayo Segera Upgrade, Ini Spesifikasi Minimal dan Rekomendasi PC untuk Main Game Tekken 8

Minggu 10 Desember 2023, 10:15 WIB
undefined
News Update
E-Sport14 Juli 2025, 11:37 WIB

7 Fakta Seru Kemenangan Kagendra di FFNS 2025 Fall Makassar, Siap Gas ke FFWS Global Finals!

Kagendra resmi jadi juara FFNS 2025 Fall di Makassar! Tim ini siap wakili Indonesia di FFWS Global Finals. Intip 7 fakta menarik soal kemenangan mereka yang penuh drama!
Kagendra (FOTO: Garena)
E-Sport14 Juli 2025, 11:29 WIB

Kagendra Juara FFNS 2025 Fall di Makassar, Langsung Tembus FFWS Global Finals!

Tim Kagendra keluar sebagai juara FFNS 2025 Fall di Makassar! Mereka berhasil mengunci gelar lewat format Champion Rush dan siap tempur di FFWS Global Finals 2025 di Jakarta. Simak keseruannya di sini!
Kagendra Juara FFNS 2025 Fall di Makassar, Langsung Tembus FFWS Global Finals!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:58 WIB

Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar

Mau nonton langsung Grand Final FFNS 2025 Fall di Makassar? Biar pengalamanmu nggak zonk, ini dia 5 hal penting yang wajib kamu siapin dari sekarang!
Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:10 WIB

CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!

CostaCaffe, tim komunitas yang dijuluki underdog terkuat di FFNS 2025 Fall, siap bikin kejutan! Dengan strategi matang dan semangat tinggi, mereka menargetkan posisi top 3 dan peluang ke FFWS SEA 2025 Fall.
CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport12 Juli 2025, 10:33 WIB

Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!

Menjelang FFNS 2025 Fall di Makassar, tim-tim Free Fire terbaik Indonesia mulai mematangkan strategi. Team Vagos dan KRAKEN ungkap persiapan mereka demi meraih gelar juara dan tiket ke FFWS SEA 2025 Fall.
Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 09:41 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 akan segera dimulai dengan memahami semua babak yang ada akan menarik jika kamu ingin mengikuti alur turnamen tersebut.
PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 pahami semua babak yang ada. (Sumber: pubg.com)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 Dari Mobile Legends sampai Free Fire

Banyak divisi game ONIC Esports yang akan tampil di panggung internasional Esports World Cup (EWC) 2025, mulai dari Mobile Legends sampai Free Fire dan yang lainnya.
Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
PC12 Juli 2025, 09:40 WIB

ASUS Gaming V16 (V3607V) Meluncur, Intip Spesifikasi dan Promo Menariknya

ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik.
ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Fakta Menarik Alter Ego Ares, Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025

Alter Ego Ares berhasil mejadi wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 segera digelar di Riyadh, Arab Saudi.
Alter Ego Ares lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@pubgmobile.esport.my)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Tim Indonesia yang Berhasil Melaju ke PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Alter Ego Ares menjadi perwakilan Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025
Alter Ego Ares Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.