logo

Serunya Game Tactical Breach Wizards, Kelompok Penyihir yang Penuh Humor

Indah Permata Sari
Selasa 24 Desember 2024, 13:22 WIB
Game Tactical Breach Wizards (Foto:  YouTube/Tom Francis)

Game Tactical Breach Wizards (Foto: YouTube/Tom Francis)

Indogamers.com - Tactical Breach Wizards adalah game yang memadukan elemen taktik, humor, dan sihir dengan sempurna.

Lewat Tactical Breach Wizards, Suspicious Developments berhasil menciptakan pengalaman unik yang patut dicoba, terutama bagi penggemar strategi berbasis giliran.

Kamu penasaran dengan game Tactical Breach Wizards? Yuk simak ulasan singkat game ini.

Baca Juga: Petualangan Baru di Dunia MOBA Smite 2, Rasakan Sensasi Bertarung sebagai Dewa

1. Kisah yang Menggelitik dan Menghibur

Cerita dalam Tactical Breach Wizards penuh dengan humor khas Suspicious Developments. Dialog antar karakter sering kali mengundang senyuman. Hal ini juga memberikan motivasi bagi tim penyihir.

2. Gameplay yang Unik dan Menarik

Dalam Tactical Breach Wizards, kamu akan memimpin tim penyihir dengan kemampuan magis yang berbeda-beda. Setiap level menuntut kamu untuk merencanakan strategi secara hati-hati, memanfaatkan lingkungan, dan menggabungkan sihir untuk melumpuhkan musuh.

Game ini menonjolkan elemen taktik, seperti memanipulasi musuh untuk saling menyerang, melempar mereka ke jendela, atau menggunakan mantra untuk mengendalikan situasi. Meskipun berbasis giliran, ritme permainan terasa dinamis berkat animasi yang halus, dan efek visual yang memukau.

Baca Juga: Menyelami Dunia Horor Misterius dalam Game Devil's Hideout

3. Desain Karakter

Setiap anggota tim kamu memiliki kepribadian unik, dan gaya bermain yang berbeda. Misalnya, ada penyihir dengan kemampuan teleportasi, sementara yang lain bisa menciptakan perisai magis. Desain visualnya sederhana namun efektif, dengan gaya yang bersih dan detail yang cukup untuk menyampaikan atmosfer modern dengan sentuhan magis.

Lingkungan dalam game ini juga dirancang dengan baik, memungkinkan kamu untuk memanfaatkan objek seperti furnitur, dinding, atau jendela.

4. Tantangan dan Replayability

Game ini menawarkan tingkat kesulitan yang menantang, terutama bagi penggemar taktik. Namun adanya sistem undo yang fleksibel membuatnya ramah bagi pemain baru. Kamu bisa mencoba berbagai pendekatan untuk menyelesaikan level, sehingga ada banyak alasan untuk bermain ulang.

Bagi kamu yang lagi cari game strategi dengan konsep yang nggak biasa, Tactical Breach Wizards adalah pilihan yang wajib masuk wishlist kamu.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Inovasi Game Terbaru Wonderbook Jadikanmu Penyihir Sesungguhnya

Senin 09 Juli 2012, 00:00 WIB
undefined
Guides

Rekomendasi Build Item Princess Frost, Si Penyihir Serba Bisa

Rabu 17 Juli 2024, 15:08 WIB
undefined
Console

Witch on the Holy Night, Kisah Penyihir dan Keajaiban Visual-nya!

Selasa 10 Desember 2024, 13:19 WIB
undefined
PC

Rekomendasi 5 Game Simulasi Gratis Terbaru di Steam

Senin 23 Desember 2024, 10:02 WIB
undefined
News

Mengenal Game Toko Roti Ajaib Magical Bakery, Mewarisi Toko dari Pemilik Penyihir

Jumat 20 September 2024, 08:07 WIB
undefined
PC

Pengalaman Santai yang Penuh Kreativitas di Tiny Glade

Selasa 24 Desember 2024, 10:11 WIB
undefined
PC

Bangun Industri di Dunia Game Satisfactory 1.0, Sajikan Pengalaman Main yang Seru!

Selasa 24 Desember 2024, 10:25 WIB
undefined
News Update
E-Sport12 Juli 2025, 11:58 WIB

Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar

Mau nonton langsung Grand Final FFNS 2025 Fall di Makassar? Biar pengalamanmu nggak zonk, ini dia 5 hal penting yang wajib kamu siapin dari sekarang!
Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:10 WIB

CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!

CostaCaffe, tim komunitas yang dijuluki underdog terkuat di FFNS 2025 Fall, siap bikin kejutan! Dengan strategi matang dan semangat tinggi, mereka menargetkan posisi top 3 dan peluang ke FFWS SEA 2025 Fall.
CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport12 Juli 2025, 10:33 WIB

Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!

Menjelang FFNS 2025 Fall di Makassar, tim-tim Free Fire terbaik Indonesia mulai mematangkan strategi. Team Vagos dan KRAKEN ungkap persiapan mereka demi meraih gelar juara dan tiket ke FFWS SEA 2025 Fall.
Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 09:41 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 akan segera dimulai dengan memahami semua babak yang ada akan menarik jika kamu ingin mengikuti alur turnamen tersebut.
PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 pahami semua babak yang ada. (Sumber: pubg.com)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 Dari Mobile Legends sampai Free Fire

Banyak divisi game ONIC Esports yang akan tampil di panggung internasional Esports World Cup (EWC) 2025, mulai dari Mobile Legends sampai Free Fire dan yang lainnya.
Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
PC12 Juli 2025, 09:40 WIB

ASUS Gaming V16 (V3607V) Meluncur, Intip Spesifikasi dan Promo Menariknya

ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik.
ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Fakta Menarik Alter Ego Ares, Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025

Alter Ego Ares berhasil mejadi wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 segera digelar di Riyadh, Arab Saudi.
Alter Ego Ares lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@pubgmobile.esport.my)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Tim Indonesia yang Berhasil Melaju ke PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Alter Ego Ares menjadi perwakilan Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025
Alter Ego Ares Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Segera Diselenggarakan! Berikut Daftar Tim yang Fix Tampil di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Berikut adalah daftar tim PUBG Mobile yang sudah lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 dari berbagai region, termasuk wakil-wakil Asia Tenggara.
daftar tim PUBG Mobile yang sudah lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: PMWC 2024)
E-Sport12 Juli 2025, 09:38 WIB

Satu Satunya Wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025. , Berikut Daftar Roster Alter Ego Ares

Alter Ego Ares berhasil mejadi runner-up di PUBG Mobile Super League (PMSL) SEA Summer 2025 dan satu satunya yang mewakili Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025.
Roster Alter Ego Ares di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.