logo

5 Game Eksklusif Console yang Wajib Kamu Coba

Ajeng Putri Cendani
Sabtu 06 Juli 2024, 13:31 WIB
God of War Ragnarok. (Sumber: PlayStation)

God of War Ragnarok. (Sumber: PlayStation)

Indogamers.com - Beberapa platform gaming memiliki game eksklusif yang menjadi daya tarik utama mereka.

Game-game ini sengaja dirilis hanya di platform tertentu untuk memikat para penggemarnya. Sifat eksklusif ini tidak hanya menjaga loyalitas para gamers, tetapi juga menjadi strategi marketing yang efektif untuk menarik pemain baru ke platform tersebut.

Berikut ini adalah beberapa gema eksklusif yang ada di console dan wajib kamu coba:

Baca Juga: 5 Rekomendasi Console Game Buat Travellers

1. God of War Ragnarok

God of War Ragnarok adalah salah satu game yang tidak perlu lagi kamu tanyakan kualitasnya. Game ini adalah sebuah game laga petualangan yang dipublikasi oleh Sony Interactive Entertainment pada 2022 lalu.

Game ini mendapatkan penghargaan The Game Award pada tahun perilisannya dan memenangkan enam nominasi.

God of War Ragnarok memiliki cerita yang menakjubkan dan grafis menakjubkan sehingga membuat para pemainnya terpukau. Kamu dapat memainkan game ini di PS4 dan PS5 saja.

2. Horizon Forbidden West

Horizon Forbidden West dirilis pada tahun 2022. Game ini memiliki kelanjutan yang menceritakan perjalanan Aloy untuk menemukan obat dari penyakit berbahaya. Untuk memainkan game ini, kamu dapat mengaksesnya melalui PS4 dan PS5.

Baca Juga: Console Game Serba Bisa, Ini Dia Kelebihan Nintendo Switch

3. Splatoon 3

Splatoon 3 adalah sebuah game multiplayer yang ada pada Nintendo. Kamu akan menemukan banyak cat warna-warni dan karakter cumi-cumi yang lucu pada game ini.

Splatoon 3 juga bahkan memenangkan penghargaan game multiplayer terbaik pada nominasi The Game Award 2022. Game ini sangat cocok dimainkan untuk mengisi waktu luang bersama teman. Kamu dapat game ini di console Nintendo Switch.

4. Bayonetta 3

Game ini merupakan lanjutan dari Bayonetta yang memiliki waktu dan misi baru untuk dijalani. Banyak yang berkata bahwa game ini memiliki combat sistem terbaik yang pernah ada sehingga tidak mengecewakan penggemarnya.

Game ini cocok untuk kamu yang suka dengan monster-monster besar! Bayonetta 3 dapat kamu mainkan di console Nintendo Switch.

Baca Juga: Ternyata Sepuh, Console Game Ini Sudah Terapkan Konsep VR Sejak Lama!

5. Pokemon Legend of Arceus

Game Pokemon satu ini memberikan efek yang besar pada franchise Pokemon.

Pokemon Legend of Arceus memperkenalkan game open world yang belum pada pada game Pokemon lainnya. Tujuan dari game ini yaitu para dewa Pokemon yang disebut Arceus. Kamu bisa memainkan game ini di console Nintendo.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Mengulik Penyebab Bot Banyak Digunakan di Game Online?

Senin 10 Juni 2024, 19:02 WIB
undefined
News

Bahaya Main Game Online, Psikolog: Free Fire Mengandung Adegan Kekerasan yang Intens

Kamis 18 April 2024, 11:10 WIB
undefined
News

KPAI Minta Kominfo Blokir Game Online hingga Fatwa Haram yang Belum Dicabut

Rabu 17 April 2024, 11:41 WIB
undefined
News

Kominfo Tanggapi Desakan KPAI Soal Game Online yang Mengandung Kekerasan, Bakal Blokir Lagi?

Selasa 16 April 2024, 18:00 WIB
undefined
News

Marak Tindak Kriminalitas, Pemerintah Bakal Terbitkan Perpres Perlindungan Anak dari Game Online

Kamis 18 April 2024, 10:55 WIB
undefined
Console

4 Game Online Gratis di PS 5 yang Tamatnya Cukup Lama

Jumat 05 Juli 2024, 13:05 WIB
undefined
News Update
News16 Juli 2024, 14:48 WIB

Punya Segudang Kontroversi, Permintaan Maaf Assassin's Creed Shadows Dinilai Enggak Tulus

Assassin's Creed Shadows memang telah dirilis secara global meski Ubisoft malah mendapatkan banyak kecaman dari berbagai sisi. Mulai dari adanya unsur seksis yang memicu amarah para kaum perempuan.
Assassin’s Creed Shadows. (Sumber: Ubisoft)
Guides16 Juli 2024, 14:37 WIB

Cara agar Penyimpanan WhatsApp Tidak Penuh, Kosongkan dengan Cara ini

Cara mengatasi penyimpanan WhatsApp agar tidak penuh dengan menggunakan pesan sementara
Ilustrasi WhatsApp.
Guides16 Juli 2024, 14:17 WIB

Solusi Cepat Mengatasi Lupa Password Instagram, Dijamin Instagram Kamu Balik Lagi

Jika kamu lupa password atau kata sandi pada Instagram, kamu dapat melakukan reset untuk masuk lagi ke aplikasi Instagram
Cara Mengatasi Lupa Password atau Kata Sandi di Instagram (FOTO: Pexels/Energepic.com)
News16 Juli 2024, 14:09 WIB

Kabar Gembira Buat Pecinta MLBB, Liga Esports Nasional 2024 Resmi Dibuka untuk Umum 27 Juni 2024, GRATIS

Liga Esports Nasional 2024 Siap Digelar dan Terbuka untuk Umum - Daftar Tim Peserta Liga 3 Jalur Pro Hingga Minggu Ini!
Liga Esports Nasional 2024 (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Guides16 Juli 2024, 13:59 WIB

Cara Mengaktifkan Quiet Mode atau Mode Senyap di Instagram

Aplikasi Instagram memiliki fitur mode senyap atau quiet mode, begini cara mengaktifkan quiet mode atau mode senyap di Instagram.
Fitur Quiet Mode atau Mode Senyap di Instagram (FOTO: 91mobiles.com)
Console16 Juli 2024, 13:36 WIB

Tersedia di Nintendo, DLC Fighter Baru Mortal Kombat 1 Hadir Minggu Depan

Dirilis untuk PlayStation 5, Nintendo Switch, Xbox Seri X dan Seri S serta Microsoft Windows, Mortal Kombat 1 kembali melakukan pembaruan yang sangat menarik.
Mortal Kombat 1. (Sumber: MortalKombat)
Guides16 Juli 2024, 13:31 WIB

Cara Membuat Kembang Api di Minecraft dengan Mudah

Berikut cara mudah membuat kembang api di Minecraft
Kembang Api Minecraft (FOTO: Kembang Api Minecraft)
Guides16 Juli 2024, 13:27 WIB

4 Aplikasi Simpan Password Paling Aman, Bisa Kamu Gunakan Buat Kelola Sandi

Berikut 4 aplikasi simpan password teraman yang bisa kamu gunakan untuk menyimpan password yang kamu punya biar lebih aman
Ilustrasi Keamanan Password atau Kata Sandi (FOTO: Pexels/Pixabay)
Gadget16 Juli 2024, 13:13 WIB

Cuma Butuh Waktu Seminggu, POCO F6 Terjual Lebih dari 30.000 Unit

Kalau kamu lagi nyari HP Android yang murah tapi kualitas gahar, POCO F6 bisa menjadi pilihan yang tepat.
Poco F6. (Sumber: Poco Indonesia)
Guides16 Juli 2024, 13:05 WIB

Zenless Zone Zero: Cara Mudah Dapatkan Battery atau Energi Tambahan

Cara mudah untuk mendapatkan Battery, Battery Ether, atau energi tambahan di permainan Zenless Zone Zero
Belle Zenless Zone Zero (FOTO: Belle Zenless Zone Zero)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.