logo

5 Build Moskov Tersakit 2024 ala Top Global, Cocok Buat Push Rank

Bimsalabimm
Senin 29 April 2024, 12:32 WIB
Moskov Mobile Legends (FOTO: Tangkap Layar/Moonton)

Moskov Mobile Legends (FOTO: Tangkap Layar/Moonton)

Indogamers.com - Moskov merupakan hero Mobile Legends yang tengah naik daun dan sangat cocok untuk push rank.

Moskov merupakan hero tipe marskman yang punya banyak kelebihan, diantaranya memiliki kecepatan serangan tinggi, kuat di late game, memiliki skill dash yang berguna untuk mendekati atau menjauhi lawan.

Ketika menggunakan Moskov, kamu harus farming demi mendapatkan gold lebih banyak untuk membeli equipment unggulan pada awal permainan.

Baca Juga: 5 Build Fredrinn Tersakit Ala Top Global 2024, Season 32

Selanjutnya, memasuki mid game atau ketika memasuki level 7-8, kamu harus berkoordinasi dengan tim untuk mengejar objektif, diantaranya meruntuhkan turret, bantu jungle mengeliminasi turtle atau lord.

Saat pertandingan memasuki late game, kamu harus pintar mencari lokasi aman ketika team fight. Jangan sampai tereliminasi karena kamu adalah pemberi kerusakan terbesar.

Selain itu, kamu juga harus memperhatikan equipment yang dibeli, serta emblem yang cocok untuk Moskov agar demage yang diberikan sangat sakit.

Baca Juga: 3 Build Miya Tersakit 2024 ala Top Global Mobile Legends

Berikut 5 rekomendasi build Moskov tersakit 2024 ala top global:

1. MadnessMLB

Akun MadnessMLB merupakan top global Moskov diurutan teratas dengan total power 9696.

Dia telah menggunakan Moskov sebanyak 541 kali dengan win rate 80,2%. Data ini dilihat pada Senin, 29 April 2024.

Build Equipment

  • Windtalker

  • Swift Boots

  • Haas's Claws

  • Berserker's Fury

  • Blade of Despair

  • Great Dragon Spear

  • Malefic Roar (Opsional)

  • Wind of Nature (Opsional)

Build Emblem

  • Custom Marksman Emblem

  • Fatal

  • Weapons Master

  • Quantum Charge

Battle Spell

  • Inspire

Top Global Moskov 1

Baca Juga: Build Hanzo Tersakit 2024 Top Global, Dijamin Enggak Ada Obat

2. Yukino enthusiast

Akun Yukino enthusiast merupakan top global Moskov nomor urut kedua dengan power 9269.

Dia telah menggunakan Moskov sebanyak 582 kali dengan win rate 69,2%.

Build Equipment

  • Corrosion Scythe

  • Tought Boots

  • Golden Staff

  • Demon Hunter Sword

  • Wind of Nature

  • Malefic Roar

  • Rose Gold Meteor (Opsional)

  • Immortality (Opsional)

Build Emblem

  • Basic Common Emblem

  • Swift

  • Master Assassin

  • Quantum Charge

Battle Spell

  • Inspire

Top Global Moskov 2

3. Jeann

Akun Jeann merupakan top global Moskov nomor urut tiga dengan total power 9161.

Dia telah menggunakan Moskov sebanyak 515 kali di Land of Dawn selama Season 32 dengan win rate 77,6%.

Build Equipment

  • Corrosion Scythe

  • Warrior Boots

  • Demon Hunter Sword

  • Golden Staff

  • Wind of Nature

  • Malefic Roar

Build Emblem

  • Custom Assassin Emblem

  • Swift

  • Bargain Hunter

  • Quantum Charge

Battle Spell

  • Inspire

Top Global Moskov 3

4. UNKNOWN

Akun UNKNOWN merupakan top global Moskov kelima dengan total power 9098.

Dua telah menggnakan Moskov sebanyak 557 kali pada Season 32 dengan win rate 82,5%.

Build Equipment

  • Corrosion Scythe

  • Warrior Boots

  • Golden Staff

  • Demon Hunter Sword

  • Rose Gold Meteor

  • Malefic Roar

Build Emblem

  • Basic Common Emblem

  • Swift

  • Master Assassin

  • Quantum Charge

Battle Spell

  • Inspire

Top Global Moskov 4

5. AyrezzAlwaysNT.

Akun AyrezzAlwaysNT merupakan top global Moskov kelima dengan total power 9063.

Dia telah menggunakan Moskov sebanyak 640 kali dengan win rate 72,6% pada Season 32.

Build Equipment

  • Corrosion Scythe

  • Warrior Boots

  • Golden Staff

  • Demon Hunter Sword

  • Malefic Roar

  • Sea Halberd

Build Emblem

  • Basic Common Emblem

  • Swift

  • Master Assassin

  • Quantum Charge

Battle Spell

  • Inspire

Top Global Moskov 5

Nah itu dia 5 build Moskov tersakit 2024 ala top global yang bisa dijadikan rekomendasi untuk push rank.**

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Build Hanzo Tersakit 2024 Top Global, Dijamin Enggak Ada Obat

Jumat 12 April 2024, 12:01 WIB
undefined
Gadget

4 Kelebihan Realme Narzo 70 5G yang Dukung Momen Gaming Makin Mengesankan

Minggu 28 April 2024, 18:05 WIB
undefined
Guides

3 Build Miya Tersakit 2024 ala Top Global Mobile Legends

Selasa 23 April 2024, 15:43 WIB
undefined
Guides

8 Tips Menggunakan Hero Clint Mobile Legends, Jangan Asal Main Marskman Bila Ingin Gendong Tim

Sabtu 20 April 2024, 20:10 WIB
undefined
Gadget

Performa Gamingnya Luar Biasa! Intip Jeroan Realme Narzo 70 5G dari Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera dan Daya Tahan Baterainya

Minggu 28 April 2024, 17:06 WIB
undefined
News Update
Console04 Juli 2025, 11:31 WIB

15 Game Terlaris di eShop Switch 2 Saat Ini, Sebulan Setelah Perilisan

Nintendo Switch 2 baru dirilis sebulan lalu dan langsung mencetak sejarah. Inilah daftar 15 game eShop terlaris di konsol terbaru Nintendo per awal Juli 2025, berdasarkan pendapatan dalam tiga hari terakhir.
15 Game Terlaris di eShop Switch 2 Saat Ini, Sebulan Setelah Perilisan (FOTO: Mario Kart World)
News04 Juli 2025, 11:00 WIB

Lisa BLACKPINK Main PS5! Ini 7 Hal Menarik dari Video Kolaborasi Lisa dan Sony PlayStation

Lisa BLACKPINK tampil di video terbaru PlayStation sebagai ikon PlayStation Playmakers. Intip 7 hal menarik dari kolaborasi ini, mulai dari game yang dimainkan hingga tujuannya!
Lisa BLACKPINK (FOTO: Playstation)
E-Sport04 Juli 2025, 10:36 WIB

Bigetron by Vitality Punya 3 Divisi ke Esports World Cup (EWC) 2025, Berikut Daftarnya

Bigetron by Vitality kirim tiga tim untuk bisa tampil di EWC 2025 dari divisi yang berbeda berikut daftarnya.
Bigetron by Vitality kirim tiga tim untuk bisa tampil di EWC 2025 (Tengah) Memberikan Instruksi kepada Para Pemain di Ronde Terakhir FF (FOTO: Dok.FreeFire)
Gadget04 Juli 2025, 10:36 WIB

Bekerja Nyaman dan Hidup Bebas Bareng Modern AM242 Series dari MSI

Cari PC All-in-One yang stylish dan multifungsi? MSI Modern AM242 Series hadir dengan fitur backup wireless, webcam Full HD, keamanan privasi canggih, dan desain hemat tempat. Cocok untuk content creator, pebisnis online, hingga pelajar!
Bekerja Nyaman dan Hidup Bebas Bareng Modern AM242 Series dari MSI (FOTO: MSI)
E-Sport03 Juli 2025, 16:50 WIB

Daftar Divisi EVOS yang Siap Tanding di EWC 2025, Tanpa Divisi MLBB

EVOS Esports berhasil mengamankan tiket ke EWC 2025 dengan empat divisi andalannya yaitu EVOS Divine, EVOS TFT, EVOS CoD: Warzone, dan EVOS Apex Legends.
EVOS Esports berhasil mengamankan tiket ke EWC 2025  (FOTO: Garena)
E-Sport03 Juli 2025, 16:50 WIB

Dunia Games Laga 2025: Jadwal, Format, Pendaftaran, dan Hadiah Turnamen Komunitas MLBB Terbesar

Dunia Games kembali menghadirkan turnamen komunitas Mobile Legends terbesar di Indonesia, yaitu Dunia Games Laga 2025 (DGL 2025).
Turnamen DG Laga 2025 (FOTO: Dok.DG)
E-Sport03 Juli 2025, 16:49 WIB

Turnamen DG Laga 2025: Ajang Komunitas MLBB Terbesar dengan Hadiah Rp260 juta

Dunia Games kembali mengadakan turnamen seru untuk para penggemar Mobile Legends, yaitu DG Laga 2025 .
Turnamen DG Laga 2025 (FOTO: Dok.DG)
Guides03 Juli 2025, 16:49 WIB

Untuk Performa Maksimal, Pahami Kelebihan dan Kekurangan Delta Force Mobile

Delta Force Mobile memiliki kelebihan dan kekurangan yang perlu diketahui agar pemain bisa mendapatkan pengalaman bermain yang optimal.
Delta Force Mobile memiliki kelebihan dan kekurangan yang perlu diketahui agar pemain bisa mendapatkan pengalaman bermain yang optimal (Sumber: Steam)
Guides03 Juli 2025, 16:48 WIB

Rekomendasi Spesifikasi Smartphone Untuk Delta Force Agar Permainan Maksimal Tanpa Gangguan

Delta Force kini bisa sobat gamers mainkan di smartphone kesayangan kamu, agar permainan lebih maksimal simak spesifikasi yang disarankan berikut ini.
spesifikasi yang disarankan smartphone untuk bermain Delta Force: Black Hawk Down. (Sumber: Steam)
E-Sport03 Juli 2025, 16:48 WIB

RRQ Kirim Empat Divisi ke Esports World Cup (EWC) 2025, ada Mobile Legends, Free Fire, Valorant, dan TFT

Empat divisi RRQ yang lolos ke EWC 2025 mencakup beberapa cabang game populer dan kompetitif.
Empat divisi RRQ yang lolos ke EWC 2025 (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

redaksi@indogamers.com

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.