logo

HP Perkenalkan OneHP Inovasi Terbaru, Solusi HP untuk Masa Depan Dunia Kerja di Indonesia

Icaa
Jumat 31 Oktober 2025, 16:50 WIB
acara OneHP Day 2025 inovasi canggih untuk para pekerja Indonesia lebih baik. (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

acara OneHP Day 2025 inovasi canggih untuk para pekerja Indonesia lebih baik. (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Indogamers.com -HP menghadirkan inovasi terbaru lewat strategi OneHP yang diperkenalkan dalam acara OneHP Day 2025. Strategi ini dibuat khusus untuk membantu para pekerja Indonesia menghadapi tantangan kerja sehari-hari dengan teknologi canggih yang mengutamakan kenyamanan, efisiensi, dan produktivitas.

OneHP adalah sebuah ekosistem teknologi terintegrasi yang menggabungkan perangkat keras, layanan, dan alat berbasis kecerdasan buatan (AI).

Ekosistem ini menyatukan portofolio HP, seperti PC berbasis AI, perangkat kolaborasi Poly, peripheral, serta berbagai solusi dan layanan.

Dengan pendekatan ini, HP menempatkan pengalaman karyawan sebagai pusat inovasi agar bekerja lebih nyaman dan efektif, mendefinisikan ulang produktivitas, kreativitas, dan konektivitas di dunia kerja masa kini.

Baca Juga: OnePlus 15 dengan Snapdragon 8 Elite Gen 5 Resmi Meluncur Global 13 November! Berikut 5 Fakta yang Bikin HP ini Jadi Flagship Killer

Penggunaan strategi OneHP bertujuan untuk memberdayakan karyawan agar lebih produktif sekaligus membantu perusahaan meningkatkan pertumbuhan bisnis.

Teknologi ini mendukung gaya hidup kerja hybrid yang semakin umum, dengan alat yang menyederhanakan tugas serta meningkatkan kenyamanan dan keamanan.

Strategi ini muncul sebagai respon HP atas hasil studi Work Relationship Index (WRI) 2025, yang menemukan hanya 28% pekerja pengetahuan di Indonesia merasa memiliki hubungan kerja yang sehat penurunan 16 poin dari tahun sebelumnya dan paling signifikan di dunia.

Hal ini menandakan perlunya perusahaan mengubah cara dukungannya demi kesejahteraan dan kepuasan karyawan.

Baca Juga: Honor Power 2 Sah Punya Baterai 'Gila' 10.000 mAh, HP Gaming Anti-Capek, Auto Win Maraton Ranked

Meski tekanan kerja meningkat, ada optimisme bahwa teknologi, khususnya AI, dapat menjadi kunci perubahan positif. HP menghadirkan solusi Future of Work yang terintegrasi melalui OneHP.

Ini mencakup fitur seperti HP Workforce Experience Platform yang memberikan data untuk bantu pengambilan keputusan bidang TI dan SDM, HP Smart Sense yang otomatis menyesuaikan kinerja perangkat sesuai lingkungan kerja, serta HP AI Companion sebagai asisten digital yang memudahkan pengelolaan tugas dan notifikasi.

acara OneHP Day 2025 inovasi canggih untuk Indonesia lebih baik.

Juliana Cen, President Director HP Indonesia, mengatakan, “Kami percaya ketika pengalaman kerja karyawan optimal, produktivitas dan hubungan kerja mereka juga akan sehat. Melalui OneHP, kami menghadirkan teknologi yang tidak hanya meningkatkan performa tapi juga kesejahteraan dan keamanan di tempat kerja.”ujarya.

Baca Juga: Gak Jadi Game Over, Prediksi Produksi iPhone Air Ternyata Tetap Aman, Siap Jadi HP Gaming Andalanmu

Kesimpulannya, OneHP bukan sekadar kumpulan teknologi, tapi sebuah ekosistem yang memadukan inovasi canggih dengan kebutuhan manusia. Strategi ini menandai komitmen HP dalam memimpin transformasi dunia kerja Indonesia menuju masa depan yang lebih produktif, kreatif, dan terhubung dengan teknologi yang mendukung kesejahteraan karyawan secara menyeluruh.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Gawat! Efek 'Level Up' AI Bikin Harga Hape Samsung Galaxy Kena Nerf (Naik)! 5 Alasan Kenapa Dompet Gamer Terancam

Jumat 31 Oktober 2025, 14:49 WIB
undefined
Gadget

Honor Power 2 Sah Punya Baterai 'Gila' 10.000 mAh, HP Gaming Anti-Capek, Auto Win Maraton Ranked!

Jumat 31 Oktober 2025, 11:19 WIB
undefined
Gadget

SIAP-SIAP UPGRADE! iOS 26.1 RC Rilis, Fitur Keren dan Fix Bug Dijamin Bikin iPhone Makin Smooth Kayak Habis Glow Up

Jumat 31 Oktober 2025, 11:20 WIB
undefined
Gadget

Samsung Galaxy M55 dan M55s Kedatangan 'Patch' One UI 8 (Android 16), Performa Siap Naik Level!

Jumat 31 Oktober 2025, 11:22 WIB
undefined
Lifestyle

Bye-Bye, Gear 5? 5 Alasan Kenapa Luffy Perlu "Gear 6" untuk Jadi Raja Bajak Laut Terkuat!

Jumat 31 Oktober 2025, 11:23 WIB
undefined
News Update
Gadget10 Januari 2026, 13:42 WIB

Monster Gaming Baru! Realme Neo8 Pamer Snapdragon 8 Gen 5 dan Baterai Badak 8.000 mAh

Bocoran Realme Neo8 mengguncang Geekbench! Ditenagai Snapdragon 8 Gen 5, layar 165Hz, dan baterai monster 8.000 mAh. Cek spesifikasi lengkap calon raja HP gaming 2026 ini di sini.
Realme Neo8 Tampil di Geekbench dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 5 dan RAM 16GB (FOTO: gsmarena)
E-Sport10 Januari 2026, 10:23 WIB

Beda Mentalitas Dua Wakil Indonesia! Sans Membara, Nino Justru Senang Diremehkan di M7 World Championship

Wawancara eksklusif Nino (Alter Ego) dan Sans (ONIC) di Opening M7. Sanz akui persaingan makin panas, sementara Nino justru menikmati status underdog. Simak psywar dan rival pilihan mereka di sini!
Beda Mentalitas Dua Wakil Indonesia! Sans Membara, Nino Justru Senang Diremehkan di M7 World Championship(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport10 Januari 2026, 08:27 WIB

M7 Opening Ceremony Guncang Jakarta! Gatotkaca, Red Bull, dan Pesta Budaya Satukan Dunia di Indonesia

M7 Opening Ceremony guncang Jakarta! Gatotkaca, Red Bull, dan legenda MLBB bersatu dalam tema Rise as One. Intip kemeriahan dan promo Pesta Cuan Rp30 Miliar di sini!
M7 Opening Ceremony Guncang Jakarta! Gatotkaca, Red Bull, dan Pesta Budaya Satukan Dunia di Indonesia (Foto: MOONTON)
Community09 Januari 2026, 15:08 WIB

Big Match Odong League! Duel Panas Penentuan Takhta: APAAN SIH FC vs Old Song FC, Siapa Raja Sebenarnya?

Laga penentuan puncak klasemen Odong League pekan ini! APAAN SIH FC vs Old Song FC. Old Song dipastikan pincang tanpa kapten, akankah APAAN SIH FC kudeta posisi? Cek jadwalnya di sini.
Big Match Odong League! Duel Panas Penentuan Takhta: APAAN SIH FC vs Old Song FC, Siapa Raja Sebenarnya?(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport09 Januari 2026, 11:52 WIB

ONIC Sang Raja, Alter Ego Kuda Hitam, Dua Jalan Berbeda, Satu Misi Pulangkan Piala M7!

M7 Jakarta jadi saksi perjuangan dua wakil Indonesia dengan narasi kontras. ONIC dengan konsistensi menakutkan, Alter Ego dengan kejutan "Kuda Hitam". Mampukah mereka akhiri dominasi PH?
ONIC Sang Raja, Alter Ego Kuda Hitam, Dua Jalan Berbeda, Satu Misi Pulangkan Piala M7!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport09 Januari 2026, 10:57 WIB

Beda Motivasi, Satu Ambisi, SANZ dan Nino Pertaruhkan Segalanya di M7 Jakarta

M7 Jakarta jadi panggung pembuktian! Simak kisah emosional SANZ (ONIC) yang berjuang demi keluarga dan Nino (Alter Ego) yang ingin membayar kepercayaan CEO. #Menu7uJuara!
Beda Motivasi, Satu Ambisi, SANZ dan Nino Pertaruhkan Segalanya di M7 Jakarta(FOTO: Indogamers/Rozi)
Mobile08 Januari 2026, 16:39 WIB

Sejarah Baru! Red Bull Resmi Jadi Partner Minuman Energi M7 World Championship, Siap 'Berikan Sayap' di Jakarta!

Sejarah baru! Red Bull resmi jadi partner M7 World Championship. Siap guncang Jakarta dengan pesta musik dan gaming seru di M7 Carnival. Cek detailnya di sini!
Sejarah Baru! Red Bull Resmi Jadi Partner Minuman Energi M7 World Championship, Siap Berikan Sayap di Jakarta!(FOTO: MOONTON)
Mobile08 Januari 2026, 15:16 WIB

8 Game Mobile Baru Terbaik Desember 2025 (Android & iOS), Dari RDR hingga Maneater, Mainkan Juga di Tahun Baru!

Desember 2025 banjir game AAA! Mulai dari port Red Dead Redemption hingga aksi hiu Maneater. Cek 8 game mobile terbaik Android & iOS di sini!
8 Game Mobile Baru Terbaik Desember 2025 (Android & iOS), Dari RDR hingga Maneater, Mainkan Juga di Tahun Baru! (FOTO: Tekkan)
Mobile08 Januari 2026, 15:05 WIB

8 Game Mobile Terbaik Rilis Desember 2025, Bukti HP Kamu Setara Konsol!

Desember 2025 bawa badai game AAA ke mobile! Dari open world Red Dead Redemption hingga aksi hiu Maneater, simak 8 game Android & iOS terbaik yang wajib di-download sekarang!
8 Game Mobile Terbaik Rilis Desember 2025, Bukti HP Kamu Setara Konsol! (FOTO: Down to Top)
Console08 Januari 2026, 14:41 WIB

8 Game Horror PS5 Terbaik yang Menguji Mental Para Gamer: Berani Main Sendirian?

Game horor PS5 paling menakutkan! Dari kengerian psikologis Silent Hill 2 hingga sci-fi mencekam Dead Space, simak 8 judul terbaik yang akan menguji keberanian mentalmu di sini.
8 Game Horror PS5 Terbaik yang Menguji Mental Para Gamer: Berani Main Sendirian?(FOTO: NextGenGamers)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.